Suasana Pasar Badau

Beginilah suasana pasar badau,sekitar 171 km dari putussibaun,ibu kota kab.kapuas hulu kalimantan barat.

Badau merupakan salah satu daerah yang berbatasan langsung dengan Lubuka Antu,serawak malaysia.Hanya perlu waktu 15 untuk pergi ke lubuk antu dari badau mengunakan sepeda motor atau mobil.

Seperti terlihat dalam gambar sebuah mobil malaysia perkir di pasar badau. Bukanlah hal aneh melihat kenderaan dengan plat asing lalu lalang di kota ini.

Jarak yang sangat dekat dengan serawak sangat menghidup perekonomian masyarakat.warga Badau dan lubuk antu banyak yang memiliki hubungan dagang.

Mata uang yang beredar di pasar badau adalah Ringgit dan Rupiah.pedagang dan pembeli sudah sangat terbiasa bertransaksi dengan kedua jenis mata uang tersebut.

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.